Posts

Showing posts from June, 2019

SAIGON: Makan Darah and I Lost in Translation

Image
Tahun 2016 saya berjanji kepada dua sahabat saya untuk liburan bersama ke salah satu negara ASEAN, pilihan kami akhirnya jatuh pada Vietnam karena Vietnam punya hubungan sejarah yang erat dengan USA dan karena National Geographic, langkah awal kami adalah membentuk group di Whats App bernama Vietnam Trip. Karena berbagai alasan seperti masalah pekerjaan, kesehatan, bencana alam dan keuangan janji ini akhirnya kami genapkan pada awal tahun 2019. Selama dua tahun hal yang kami lakukan adalah berbagi artikel tentang tempat-tempat indah dan menarik tentu saja dari National Geographic serta page-page lokal Vietnam dari social media yang ditulis dalam Bahasa Vietnam dengan terjemahaan Bahasa Inggris yang bisa dimengerti.   Kami mengenal peta Vietnam dengan baik. Kami bahkan bisa mengingat lebih dari sepuluh kota-kota utama di Vietnam yang tersebar dari utara ke selatan. Kota pertama yang kami tapaki adalah Saigon yang juga dikenal dengan nama Ho Chi Minh City. Kami tinggal...